DO WORLD GOLD PRICE, DOW JONES ISLAMIC MARKET AND INFLATION AFFECT THE PERFORMANCE OF JAKARTA ISLAMIC INDEX?

Egan Janitra

Abstract


Abstract: This study aims to analyze the influence of world gold price, Dow Jones Islamic Market, and inflation towards the Jakarta Islamic Index (JII) in Indonesia Stock Exchange (IDX) from January 2008 to September 2013. The object of the study is publicly traded com­pany listed on the Jakarta Islamic Index (JII). The obtained index is 30 companies listed in Jakarta Islamic Index (JII) with 69 observation data. Data analysis is performed using Error Correction Model (ECM). The result shows that whole variables have significant influence toward Jakarta Islamic Index in the long run. While in case of short run, Dow Jones Islamic Market has a significant influence toward Jakarta Islamic Index, but world gold price and inflation are not.

 

Abstrak: Studi ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh harga emas dunia, Dow Jones Islamic Market, dan inflasi terhadap Jakarta Islamic Index (JII) di Bursa Efek Indonesia dari bulan Januari 2008 sampai September 2013. Objek studi ini adalah perusahaan publik yang terdaftar dalam Jakarta Islamic Index (JII). Indeks yang diperoleh sebanyak 30 perusahaan dengan 69 observasi. Analisis data menggunakan Error Correction Model (ECM). Hasil menun­jukkan bahwa harga emas dunia, Dow Jones Islamic Market, dan inflasi masing-masing berpengaruh signifikan terhadap Jakarta Islamic Index dalam jangka panjang. Sedangkan dalam jangka pendek, hanya Dow Jones Islamic market yang berpengaruh terhadap Jakarta Islamic Index.

 


Keywords


Jakarta Islamic index; Dow Jones Islamic market; world gold price; inflation; error correction model

Full Text:

PDF

References


Hugida, L. (2011). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi volatilitas harga saham (Studi pada perusahaan yang ter¬daftar dalam indeks LQ45 periode 2006–2009). Manu¬script. Semarang: Fakultas Ekonomi Ma¬na¬jemen, Universitas Diponegoro.

Mauliano, D. A. (2009). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi indeks harga saham gabungan (IHSG) di Indonesia. Jurnal Fakultas Ekonomi Manajemen, Uni¬versitas Gunadarma. Jakarta: Univer¬sitas Guna-darma.

Nachrowi, D., and Usman, H. (2006). Pende-katan populer dan praktis ekonometrika untuk ana¬lisis ekonomi dan keuangan. Jakarta: Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Uni¬versitas Indonesia.

Novianto, A. (2011). Analisis Pengaruh Nilai Tukar (Kurs) Dolar Amerika/Rupiah (Us$/Rp), Tingkat Suku Bunga SBI, Inflasi, dan Jumlah Uang Beredar (M2) Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode Januari 1991–Juni 2010. Manu¬script. Semarang: Fakultas Ekonomi Studi Pem¬bangunan, Universitas Diponegoro.

Panatagama, F.M. (2013). The analysis of macro¬economics variables tha influence stock return Jakarta Islamic Index and Its VAR forecasting. Manuscript. Yogyakarta: Fakul¬tas Eko¬nomi Universitas Muham¬madiyah Yogya¬karta.

Prasetiono, Dwi Wahyu. (2010). Analisis penga¬ruh fundamental ekonomi makro dan harga minyak terhadap saham LQ45 dalam jangka pendek dan jangka panjang. Journal of Indonesian Applied Economics. Vol. 4 No. 1 Mei 2010: 11-25

Pribadi, F. (2013). Lecture notes. Retrieved Novem¬¬ber, 2013, from Universitas Mu-ham¬¬madiyah Yogyakarta, International Pro¬gram for Islamic Economics and Finance, website: www.umy.ac.id

Sutanto, B. (2013). Analisis pengaruh ekonomi makro, Indeks Dow Jones, dan Indeks Nikkei225 terhadap indeks harga saham gabungan (IHSG) di BEI Periode 2007 – 2011. Scientist Journal (2) No.1, Universi-tas Surabaya.

Wulandari, S. (2010). Pengaruh tingkat suku bunga, likuiditas, dan tingkat inflasi ter-hadap risiko investasi saham yang ter-daftar pada Jakarta Islamic Index (JII). Manuscript. Fakultas Ekonomi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Jurnal Ekonomi & Studi Pembangunan




 

Office:
Redaksi JESP UMY, Gedung E2 Lantai 2, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
Jalan Brawijaya, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55183
Telp: (0274) 387656 ext.184
Fax: (0274) 387646
Email: jesp@umy.ac.id


Jurnal Ekonomi & Studi Pembangunan (JESP) is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International.