STRATEGI ADAPTASI DAMPAK PERUBAHAN IKLIM TERHADAP SEKTOR PERTANIAN TEMBAKAU

Fitria Annisa Putri, Suryanto Suryanto

Abstract


Abstract: The purposes of this study are: 1) to describe the adaptation strategies by tobacco farmers caused by climate change, 2) to determine social, economic, and risk perceptions variables toward decision of tobacco farmers to do the mitigation. The area of research is in Kecamatan Bulu, Kabupaten Temanggung. Data analysis method used in this research are descriptive analysis and linear regression. Based on the descriptive analysis showed some adaptation strategies by tobacco farmers in Kecamatan Bulu, have been done by pendangiran, fertilizing, spraying anti-foul, delaying planting and tumpangsari. The results of the regression analysis showed that farmers' income variables have a statistically significant effect on the degree of confidence of 5%, while the land area variable has a statistically significant effect on the degree of confidence of 10%. Increasing of income is needed to increase willingness to pay to reduce losses due to climate change. The education, age, and risk perception variables did not influence the decision to undertake adaptation strategies in the study area.

 
Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah: 1) menggambarkan strategi adaptasi petani tembakau karena perubahan iklim, 2) menentukan variabel-variabel sosial, ekonomi, dan persepsi risiko, yang mengarah pada keputusan para petani tembakau melakukan mitigasi. Wilayah penelitian berlokasi di kecamatan Bulu, kabupaten Temanggung. Kemudian metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dan regresi linear. Berdasarkan analisis deskriptif menunjukkan beberapa adaptasi strategi oleh petani tembakau di kecamatan Bulu, telah dilakukan oleh pendangiran, fertilizing penyemprotan anti-foul, menunda penanaman dan tumpangsari. Hasil analisis regresi menunjukkan bahwa variabel pendapatan petani memiliki efek signifikan secara statistik pada tingkat kepercayaan 5%, sementara variabel area tanah memiliki efek yang signifikan secara statistik pada tingkat kepercayaan 10%. Kenaikan pendapatan petani diperlukan untuk memperbesar tingkat kesediaan membayar dalam menurunkan kerugian akibat perubahan iklim. Variabel-variabel pendidikan,
usia, dan persepsi risiko tidak mempengaruhi keputusan melakukan strategi adaptasi di wilayah penelitian.


Keywords


tobacco farmers; adaptation strategies; climate change; the risk of farming

Full Text:

PDF

References


BPS. 2010. Kecamatan Bulu dalam angka tahun 2011. Temanggung: Badan Pusat Statistik.

Ditjenbun. 2007. Komoditas Tembakau. http://ditjenbun.deptan.go.id/budtansim/.

Diakses tanggal 29 Mei 2012.

Fauzi, Akhmad. 2006. Ekonomi Sumber Daya Alam dan Lingkungan. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Fauzi, Akhmad. 2010. Ekonomi Sumber Daya Alam dan Lingkungan. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Irawan, BRM Bambang. 2004. Willingness to Pay dan Ability to Pay Pelanggan Rumah Tangga Sebagai Respon terhadap Pelayanan Air Bersih dari PDAM Kota Surakarta. Fakultas

Ekonomi Univesitas Sebelas Maret Surakarta.

Kaczan, D et. al. 2006. Willingness to Pay to Reduce the Risk of Severe Climate Change: Evidence from Australia. Australian

Journal of Agricultural and Resource Economics.

Lapan. 2009. Perubahan Iklim di Indonesia. http://iklim.dirgantara-lapan.or.id. Diakses tanggal 29 Mei 2012.

Mantra, I. B. 2003. Demografi Umum Edisi Ke 2. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. hal. 227

Merryna, Annissa. 2009. Analisis Willingness to Pay Masyarakat terhadap Pembayaran Jasa Lingkungan Mata Air Cirahab (Desa Curug Goong, Kecamatan Padarincang,

Kabupaten Serang, Banten). Skripsi Fakultas Ekonomi dan Manajemen Institut Pertanian Bogor. Diakses tanggal 21 Oktober 2012.

Mudhoffir, A. M dan Abdul A. M. 2011. Hitam-Putih Tembakau. Jakarta: FISIP UI Press.

Nasution, Rozaini. 2003. Teknik Sampling. Fakultas Kesehatan Masyarakat. Universitas Sumatera Utara. Diakses tanggal 3 Juni 2012.

Noviasari W, Drasti. 2011. Efisiensi Penggunaan Faktor Produksi Pada Usahatani Tembakau Rajangan (Nicotiana Tabacum l.) Di Kecamatan Bansari Kabupaten Temanggung.

Skripsi Fakultas Pertanian Universitas Jendral Soedirman Purwokerto. Diakses tanggal 29 Mei 2012.

Patunru, Arianto A. 2004. Valuasi Ekonomi:Metode Kontinjen. Jakarta: LPEM-FEUI.

Pemerintah Kabupaten Temanggung. 2011. Informasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Kabupaten Temanggung Tahun 2011.

Prasmatiwi, F., et al. 2011. Kesediaan Membayar Petani Kopi Untuk Perbaikan Lingkungan. Jurnal Ekonomi Pembangunan Volume 12, Nomor 2, Desember 2011.

Pramesi, Mutiah. 2008. Willingness to Pay Masyarakat sebagai Respon terhadap Upaya Perbaikan Kualitas Lingkungan Obyek

Wisata Batu Seribu Kabupaten Sukoharjo Melalui Pendekatan Contingent Valiation Method. Skripsi. Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Putra, A. W. 2010. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Permintaan Tembakau di Temanggung. Skripsi. Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Reksohadiprodjo, Sukanto dan Andrean Budi. 2000. Ekonomi Lingkungan. Yogyakarta: BPFE.

Rosadi, Dedi. 2012. Ekonometrika dan Analisis Runtun Waktu Terapan. Yogyakarta: Andi OFFSET.

Seenprachawong, Udomsak. 2006. Economic Valuation of Cultural Heritage: A Case Study of Historic Temples in Thailand. Economy and Environment Program for Southeast

Asia. Singapore. Jurnal Ekonomi dan Studi Pembangunan Volume 13, Nomor 1, April 2012: 33-42

Suparmoko. 1994. Ekonomi Sumberdaya Alam dan Lingkungan. Yogyakarta: BPFE.

Suryanti, E et al. 2010. Strategi Adaptasi Ekologis Masyarakat di Kawasan Karst Gunungsewu dalam Mengatasi Bencana

Kekeringan (Studi Kasus Kecamatan Tepus, Kabupaten Gunungkidul). Jurnal Kebencanaan Indonesia Vol. 2 No. 3.

Suryanto. 2011. Hubungan Karakteristik Wilayah, Persepsi Individu, dan Perilaku Mitigasi Gempabumi di Kabupaten Bantul DIY. Disertasi.

Tuwu, Alimuddin. 1993. Pengantar Metode Penelitian. Jakarta: UI Press.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Jurnal Ekonomi & Studi Pembangunan




 

Office:
Redaksi JESP UMY, Gedung E2 Lantai 2, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
Jalan Brawijaya, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55183
Telp: (0274) 387656 ext.184
Fax: (0274) 387646
Email: jesp@umy.ac.id


Jurnal Ekonomi & Studi Pembangunan (JESP) is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International.