Strategi Kementerian Perdagangan Dalam Menangani “Thrifting” di Pasar Senen

Selviana Samudera, Sophia Al Haniva, Rakha Fairuz Sakhi, Abdul Rahman

Abstract


Perdagangan pakaian bekas beberapa tahun terakhir semakin meningkat, hal ini disebabkan adanya tren yang sedang popular dimasyarakat khususnya anak muda yaitu tren membeli barang bekas (Thrifting), dengan banyaknya permintaan yang semakin beragam menyebabkan pedagang melakukan impor pakaian bekas untuk memenuhinya. Kegiatan impor pakaian bekas ini menimbulkan berbagai permasalahan baru diantaranya yaitu menggangu kestabilan harga pasar dan industri tekstil domestik, karena dengan adanya impor pakaian atau barang bekas dapat mematikan serta mempengaruhi UMKM dan industri tekstil. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis strategi Kementerian Perdagangan dalam menangani thrifting, terutama di Pasar Senen. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode studi literatur dengan menghimpun data-data yang dikumpulkan melalui studi pustaka dan berasal dari berbagai sumber-sumber online seperti artikel dan website. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi yang dilakukan oleh Kementerian Perdagangan untuk menangani pakaian impor bekas yang ada di Pasar Senen belum berjalan efektif sepenuhnya dikarenakan terdapat beberapa faktor yang menjadi kendala diantaranya yaitu penegakan hukum yang lemah, rendahnya kesadaran masyarakat serta kurangnya koordinasi antara berbagai pihak terkait.

Keywords


Strategi; kebijakan; thrifting

Full Text:

PDF

References


Abdullah, M., & Dungga, W. A. (2023). Peredaran Pakaian Bekas Ditinjau dari UU Perlindungan Konsumen. Jurnal Ilmu Sosial, Humaniora dan Seni, 1(2), 288–295.

Akbar, J. R., & Prasetya, M. Y. (2023, March 21). Negara-negara yang Industri Tekstilnya Hancur Digerogoti Perdagangan Pakaian Bekas Impor. Viva.

Alkatili, A. A., Saputra, A. B., Zahra, A., Nugraha, R. A., Prehanto, A., & Maesaroh, S. S. (2022). Analisis Penggunaan Hashtag di Instagram dalam Meningkatkan Penjualan pada Usaha Thrift. Transformasi: Journal of Economics and Business Management, 1(4), 206–216. https://doi.org/10.56444/transformasi.v1i4.303

Anisa, D., Hafizah, A., & Siregar, N. (2023). Dampak Maraknya Penjualan Thrift Terhadap Pemasaran Industri Fashion di Kota Medan. MITITA JURNAL PENELITIAN, 2(1), 205–208.

Annas, M. (2023). How Digital Thrift Shops Escalate Global Supply Chain Sustainability in Indonesia. International Journal of Science, Technology & Management, 4(2), 492–498. https://doi.org/10.46729/ijstm.v4i2.791

BPS. (2020). Badan Pusat Statistik. Bps.go.id.

Catriana, E., & Sukmana, Y. (2023, October 26). Pemerintah Musnahkan Produk Impor Ilegal Senilai Rp 49,9 Miliar. Kementerian Perdagangan.

Fadli, Z., Februadi, A., & Senalasari, W. (2021). Prosiding The 12th Industrial Research Workshop and National Seminar Bandung.

Fatah, A., Sari, D. A. P., Irwanda, I. S., Kolen, L. I., & Agnesia, P. G. D. (2023). Pengaruh Larangan Impor Pakaian Bekas Terhadap Pengusaha Thrift. Jurnal Economina, 2(1), 285–292. https://doi.org/10.55681/economina.v2i1.288

GoodStats. (2023). Statistik Impor Pakaian Bekas 5 Tahun Terakhir. Goodstats.id.

Grehenson, G. (2023, March 27). Pelarangan Impor Baju Bekas Harus Diikuti Peningkatan Kualitas Produk Lokal. Universitas Gajah Mada.

Haninda, R. N., & Hami, N. (2021). Analisis Permintaan Impor Barang Modal di Indonesia. Yos Soedarso Economic Journal (YEJ), 3(3), 1–19. Retrieved from https://ejurnal.uniyos.ac.id/index.php/ysej-server/article/view/yej3301

Islamiati, W. (2023, March 29). Mendag: Semua Barang Bekas Impor Masuk Lartas. Kementerian Perdagangan.

Julia, M., & Masyruroh, A. J. (2022). Literature Review Determinasi Struktur Organisasi: Teknologi, Lingkungan Dan Strategi Organisasi. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 3(4), 383–395. https://doi.org/10.31933/jemsi.v3i4.895

Kementerian Keuangan. (2022, June 7). Strategi Organisasi KPPN Pelaihari. Kementerian Keuangan.

Muiz, A. N., Fajar, W. L., & Rahayu, R. (2023). Dampak Impor Pakaian Bekas Terhadap Kestabilan Industri Tekstil dan Produk Tekstil di Indonesia. BUSINESS: Scientific Journal of Business and Entrepreneurship, 1(2), 109–117. Retrieved from https://journal.csspublishing.com/index.php/business/article/view/87

Nabila, S. (2023). UPAYA INDONESIA DALAM MENCEGAH IMPOR PAKAIAN BEKAS TAHUN 2015-2020.

Naldi, A., Kastulani, M., & Hidayat, N. (2023). STUDI KOMPARATIF PEREDARAN BARANG IMPOR BEKAS BERDASARKAN PERATURAN MENTERI PERDAGANGAN NOMOR: 51/M-DAG/PER/7/2015 DENGAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR: 6/PMK.010/2022. Journal of Sharia and Law, 2(2), 536–555. Retrieved from https://jom.uin-suska.ac.id/index.php/jurnalfsh/article/view/618

Nisya, F. K., Desi, D., & Tarina, Y. (2021). PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP KONSUMEN DALAM PRAKTIK JUAL BELI PAKAIAN BEKAS IMPOR DI PASAR SENEN JAYA. Hukum dan Masyarakat Madani, 11(2), 207–223.

Nurcahyo, M. A., & Nugroho, A. S. (2023). DAMPAK IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMBATASAN IMPOR SEPEDA PADA POLA PERDAGANGAN INTERNASIONAL. Jurnal Perspektif Bea dan Cukai, 7(1), 55–75. https://doi.org/10.31092/jpbc.v7i1.2100

Permatasari, A. S., Rahmadhan, S., Firdausy, W. J., & Meidianti, H. L. (2021). Pengaruh Komunikasi Pemasaran Thrift Shop terhadap Tingkat Konsumsi Fashion di Masa Pandemi. Jurnal Ilmu Komunikasi, 11(1), 93–107. https://doi.org/10.15642/jik.2021.11.1.93-107

Prayudya, M. (2023, March 27). Mendag: Kemendag fokus musnahkan pakaian bekas impor. Kementerian Perdagangan.

Rahmah, N. A. (2023). KESADARAN HUKUM MAHASISWA TERHADAP REGULASI PEREDARAN PAKAIAN BEKAS IMPOR (STUDI PADA MAHASISWA HUKUM EKONOMI SYARIAH UIN MALIKI MALANG). Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.

Rakasiwi, R. (2022). TINJAUAN YURIDIS PENGATURAN IMPOR PAKAIAN BEKAS TERHADAP PENGEMBANGAN INDUSTRI PAKAIAN JADI DI INDONESIA [Universitas Atma Jaya Yogyakarta]. Retrieved from http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/27134

Royani, D. A. (2021). SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SURAT MENYURAT BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE WATERFALL DI DESA BODEH KECAMATAN RANDUBLATUNG KABUPATEN BLORA. Universitas Ngudi Waluyo.

Ristiyani, N. K. S., Mangku, D. G. S., & Yuliartini, N. P. R. (2022). Kedudukan Hukum Perdagangan Internasional terhadap Perekonomian Indonesia. Jurnal Komunikasi Hukum (JKH), 8(2), 640–649. https://doi.org/10.23887/jkh.v8i2.52011

Salim, Z., & Ernawati. (2015). Info Komoditi Pakaian Jadi. Badan Pengkajian dan Pengembangan Kebijakan Perdagangan Kementerian Perdagangan Republik Indonesia. Retrieved from https://bkperdag.kemendag.go.id/media_content/2017/08/Isi-BRIK_Pakaian_Jadi.pdf

Saputra, Y. (2022, September 26). Tren “thrifting” menjamur, bagaimana dengan dampak lingkungannya? Bbc.com.

Sembiring, B. S., Syaukat, Y., & Hastuti. (2021). STRUKTUR PASAR DAN DAYA SAING KARET ALAM INDONESIA DI AMERIKA SERIKAT. Buletin Ilmiah Litbang Perdagangan, 15(2), 235–256. https://doi.org/10.30908/bilp.v15i2.623

Soekarsono, R., Hakim, L. N., & Prihatini, M. (2023). Analisis Perilaku Konsumen dalam Pembelian Pakaian Impor Bekas (Thrift) di Pasar Senen Jakarta Pusat. JAMBIS: Jurnal Administrasi Bisnis, 3(2), 214–223.

Suherman, A. M. (2022). Hukum Perdagangan Internasional Lembaga Penyelesaian Sengketa WTO dan Negara Berkembang. Sinar Grafika.

Vishesha, J. (2023, June 16). Sejarah Thrifting Tren Anak Muda Zaman Sekarang. PD. Jogjatama Vishesha.

Wikansari, R., Satryo, A. P., Shalsabila, E., Deni, N. R., Nisa, R. C., & Agustin, S. P. (2023). Upaya Pemerintah dalam Mengurangi Aktivitas Impor Pakaian Bekas Ilegal di Indonesia. Jurnal Bingkai Ekonomi (JBE), 8(1), 35–42. Retrieved from https://itbsemarang.ac.id/sijies/index.php/jbe33/article/view/251




DOI: https://doi.org/10.18196/jpk.v5i3.21271

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Editorial Office: 

Master of Government Affairs and Administration, Postgraduate Building 2nd Floor, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Phone: +62 274 387 656 (ext: 173)

Jl. Brawijaya, Kasihan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia

View My Stats

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.